1. Teori Udara Bebas (Air Freedom Theory)
Penganut teori ini terbagi dalam 2 aliran, yaitu:
a. Kebebasan ruang udara tanpa batas. Menurut teori ini, ruang udara itu bebas dan dapat digunakan oleh siapa pun. Tidak ada negara yang mempunyai hak dan kedaulatan di ruang udara.
b. Kebebasan udara terbatas. Teori ini berumber dari
hasil sidang institut de Droit International pada sidang di Gent (1906), Verona (1910), dan Madrid (1911). Menurut teori ini:
1) Setiap negara berhak mengambil tindakan tertentu untuk memelihara keamanan dan keselamatannya.
2) Negara kolong (negara bawah, subjacent state) hanya mempunyai hak atas wilayah/zona teritorial
Pencarian:
beberapa teori tentang wilayah udara, teori tentang udara bebas
Title : Teori Tentang Wilayah Udara
Description : 1. Teori Udara Bebas (Air Freedom Theory)
Penganut teori ini terbagi dalam 2 aliran, yaitu:
a. Kebebasan ruang udara tanpa batas. Menuru...